jasa pembuatan foto dan video produk

Pentingnya Jasa Pembuatan Foto Dan Video Produk UMKM

Tidak banyak pemilik usaha yang mengetahui bahwa menyewa jasa pembuatan foto dan video produk UMKM dapat memberikan pengaruh signifikan dalam pemasaran produk. Perlu diingat bahwa foto dan video mewakili ratusan kata apabila disajikan dengan menarik. Hal ini harus menjadi perhatian para pemilik usaha yang sedang gencar membangun reputasi, terutama secara online.

Perlunya Jasa Pembuatan Foto Dan Video Produk UMKM

Mari kita lihat pentingnya foto dan video sebuah produk yang tersaji melalui digital marketing media sosial. Menurut hasil riset, lebih dari 80% konsumen lebih mempercayai perusahaan yang memiliki media sosial.  Dari jumlah tersebut, 70% dari mereka membeli produk karena tertarik dengan foto dan video dari perusahaan tersebut.

Perlu diketahui bahwa kesan pertama dibentuk tidak lebih dari 30 detik.   Lebih dari itu, orang akan bosan dan melewatkan gambar atau video yang lebih dari durasi tersebut.  Foto dan video dari jasa profesional harus berkualitas bagus dan konsisten sehingga dapat menyita perhatian target pasar secara efektif.  Tak jarang, banyak orang membeli produk karena suka dengan tampilan foto atau video meski belum mencobanya.

Video dan Foto Produk UMKM Butuh Sentuhan Profesional

Jasa fotografi yang sudah memiliki pengalaman menghasilkan foto atau video untuk produk UMKM dapat diandalkan. Pasalnya, jasa tersebut dapat menyesuaikan hasil foto  dan video dengan logo yang ada.  Konsistensi tidak hanya ada pada hasil foto yang berkualitas, tetapi juga keserasiannya dengan logo atau merek.

Foto dan video UMKM yang berkualitas bagus juga harus diunggah di media sosial yang tepat.  Jasa profesional dapat memberikan layanan hasil foto dan video terbaik untuk diunggah di feed dan story Instagram,  postingan di situs resmi pemilik, serta tayangan Tik Tok. Foto-foto dan video yang sama juga harus muncul secara serentak di media iklan seperti brosur atau flyer jika memang pemilik UMKM juga menyasar segmen tertentu.  Jika foto tidak sesuai, maka konsumen tidak akan memahami bahwa mereka sedang tertarik pada satu produk tertentu.

Jasa fotografer profesional harus mengetahui secara detail tentang produk pemilik usaha. Detail tersebut termasuk minat target pasar, harga, tujuan mengapa produk tersebut dipasarkan.  Foto produk untuk bayi tentu memiliki elemen visual berbeda dengan foto produk bahan makanan, misalnya.   Setelah penyedia jasa dapat memberikan gambaran dalam bentuk contoh foto atau video produk, pengguna jasa dapat menilai apakah memang penyedia jasa tersebut layak mereka sewa.

Selain foto atau video produk, bisa jadi penyedia jasa juga akan mengambil foto atau video dari staf dan proses pembuatan produk. Pelaku UMKM saat ini tengah giat menunjukkan proses pembuatan produk.  Hal ini terkait dengan konsumen yang makin cerdas dan kritis. Di tengah persaingan yang kian ketat, maka produsen harus benar-benar dapat menarik minat konsumen. Foto dan video produk yang ditawarkan memang menarik. Tetapi kualitas produk yang tercermin dari proses pembuatan juga harus ditampilkan secara menarik.

Cari Tahu Jasa Terbaik dari Referensi

Referensi adalah iklan paling ‘jujur’. Tak heran, https://jagomarketing.id/ selalu direferensikan oleh para pelaku UMKM. Klien yang puas dengan layanan produk atau jasa dari perusahaan ini tidak akan ragu membagikannya kepada rekan atau kerabat.  Referensi dari klien yang puas akan layanan perusahaan ini tentu harus menjadi pertimbangan.

Baca juga: Jasa Foto Produk Minuman di Jakarta Yang Mampu Memberikan Hasil Terbaik

Untuk informasi lebih lanjut mengenai digital marketing, SEO dan lainnya, hubungi: 081390777205

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Konsultasi Sekarang